Sejarah puasa dan do'anya sesuai sunnah

Puasa disyariatkan pada tahun ke-2 dari hijrahnya nabi Muhammad Saw., sebagaimana yang terdapat dalam beberapa kitab, diantaranya kitab Bujairomi ala Khotib dengan berpunyi وفرض في شعبان في السنۃ الثانيۃ من الهجرۃ Dalam kitab tersebut mengatakan bahwa nabi Muhammad Saw. berpuasa selama 9 romadhan. Selama waktu 9 ramadhan itu nabi berpuasa selama 29 hari sebanyak 8 kali dan 28 hari selama 1 kali, akan tetapi menambahkan 1 hari ketika ada sahabat belum melihat hilal. Dari sinilah dasar dari rukyah berasal, sebagaimana dalam haditsnya : صوموا لروءيۃ وافطروا لروءيۃ فان غم عليكم فاكملوا العدۃ ثلاثين يوما